Arti & Pengertian Stop loss
Apa arti dari Stop loss? Anda menemukan 4 arti dari kata Stop loss. Anda juga dapat memasukkan sendiri definisi dari Stop loss

1

0 Thumbs up   0 Thumbs down

Stop loss


Level harga tertentu dimana trader harus menutup transaksi ketika rugi untuk membatasi kerugian dan melindungi modal.
Sumber: ilmu-investasi.com

2

0 Thumbs up   0 Thumbs down

Stop loss


Pesanan untuk menutup posisi ketika harga tertentu telah tercapai dalam rangka meminimalisasi kerugian.
Sumber: migbank.com

3

0 Thumbs up   0 Thumbs down

Stop loss


ru | en Stop loss adalah tipe trading dimana posisi dibuka akan ditutup secara otomatis pada harga yang ditentukan menurut stop-order atau safety order. Anda dapat menetapkan safety order untuk menimimalisasi kerugian apabila ada pergerakkan pasar yang mendadak.
Sumber: support.instaforex.com

4

0 Thumbs up   0 Thumbs down

Stop loss


Order untuk melikuidasi suatu posisi secara otomatis pada harga tertentu untuk membatasi kerugian yang mungkin terjadi jika market bergerak berlawanan dengan posisi trader.
Sumber: idforextrading.com




<< Pivot IHSG >>