Arti & Pengertian Opsi saham
Apa arti dari Opsi saham? Anda menemukan 4 arti dari kata Opsi saham. Anda juga dapat memasukkan sendiri definisi dari Opsi saham

1

0 Thumbs up   0 Thumbs down

Opsi saham


Hak yang dimiliki oleh pihak untuk membeli (call option) dan atau menjual (put option) kepada pihak lain atas sejumlah saham (Underlying Stock) pada harga (Strike Price) dan dalam waktu tertentu
Sumber: sahamok.com (offline)

2

0 Thumbs up   0 Thumbs down

Opsi saham


Hak yang dimiliki oleh pihak untuk membeli (call option) dan atau menjual (put option) kepada pihak lain atas sejumlah saham (Underlying Stock) pada harga (Strike Price) dan dalam waktu tertentu
Sumber: idx.co.id (offline)

3

2 Thumbs up   2 Thumbs down

Opsi saham


Opsi, dalam dunia pasar modal, adalah suatu hak yang didasarkan pada suatu perjanjian untuk membeli atau menjual suatu komoditi, surat berharga keuangan, atau suatu mata uang asing pada suatu tingkat [..]
Sumber: id.wikipedia.org

4

1 Thumbs up   2 Thumbs down

Opsi saham


adalah kontrak yang memberikan hak kepada pemegangnya, tetapi tidak kewajiban (obligation), untuk membeli saham entitas pada suatu harga tertentu atau yang dapat ditentukan selama periode waktu tertentu. [PSAK 53] [/tab] [tab title="P"] Pasar aktif – adalah pasar yang memenuhi semua kondisi-kondisi berikut: (a) aset yang diperdagangkan di pas [..]
Sumber: jurnalakuntansikeuangan.com (offline)




<< Metode ekuitas Pengaruh signifikan >>